Kamis, 09 Juli 2009

Mantri hewan Vs Dokter hewan

Mantri hewan dan dokter hewan adalah 2 jurusan yang ada d FKH UGM . mantri hewan statusnya D3 dan Pendidikan Dokter Hewan statusnya s1. Penerimaan kedua jurusan yg ada di FKH UGM ini dilaksanakan setiap tahun bebarengan dengan penerimaan Maba UGM.

Sedikit cerita dgn MABA mahasiswa FKH UGM tahun ini(2009). waktu pelaksanaan Ospek Kampus pada tgl 18 agustus 2009 ini, terasa banget tidak ada Senioritas dan Ospek Kanibalisme di FKH UGM tapi cendrung lebih Educated dan Informatif dmn MABA tidak lagi d bentak2 dan diberi tugas yg berat2 tapi mereka hanya di wajibkan memakai antribut "PAkaian ala ospek"... ya biasalah namanya juga ospek yg tentunya ada Atribut Tas, Topi dan Kalungan yg dibuat dari Karton dan tentunya MABA memakai baju Putih dan Celana Itam. sungguh Pemandangan yg menarik dan menghibur melihat mereka, terasa pingin lagi di Ospek dan merasakan Heforia Anak baru di kampus UGM ini...hehehe :)

Oya...nanti d lanjutkan!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar